Cara mengaktifkan .NET Framework di Windows 8

Cara mengaktifkan .NET Framework di Windows 8


Hallo sahabat Dedy Cyber :) post awal tahun 2013 kali ini saya akan berbagi info tentang cara mengaktifkan .NET Framework di windows 8.
Langsung aja ke TKP :D

Langkah 1 : Pada saat Windows 8 di Star Screen ketik / search uninstall. Klik Uninstal a Program untuk membuka Program dan pengaturan fitur.

Langkah 2 : Dalam Program and Features klik Turn Windows features on or off terletak di sebelah kiri

Langkah 3 : Pada Windows Features popup Windows, klik + .NET Framework 3.5 dan centang kedua opsi yang ada 

Langkah 4 : Klik OK untuk mengkonfirmasi perubahan. Windows akan otomatis terhubung ke internet dan mendowload file yang dibutuhkan. Proses download akan memakan waktu tergantung pada kecepatan koneksi internet anda.

Setelah proses download selesai, restar komputer Anda untuk menyelesaikan proses update. Anda sekarang bisa menginstal applikasi yang memerlukan .NET Framework 3.5 pada Windows 8.


Semoga cara di atas bermanfaat bagi agan / aganwati :)

Mungkin sekian dulu, Terima Kasih Anda telah membaca artikel dari kami yang berjudul Cara mengaktifkan .NET Framework di Windows 8 , , mudah-mudahan artikel dari GUDINATION berguna dan bisa memberi manfaat untuk anda dan pembaca semua. Terimakasih sudah klik iklan kami demi untuk kemajuan dan berkembangnya website gudination.

loading...

Contact Us

Name

Email *

Message *

Back To Top